Info mentawai

INFO BENCANA
KAB. KEP. MENTAWAI

Kep. Mentawai daerah terdampak banjir :

1. Kejadian tgl 27 Nov. 2025.
2. Lokasi di Siberut. Kec. Siberut Selatan. Desa Matotonan, Madobag, Muntei. Terparah di Desa Muntei.
3. Korban jiwa tidak ada. Akibatnya melumpuhkan aktifitas masyarakat. Sebagian mengungsi. 
4. Bantuan Pemda sudah, tapi masih ada yang belum mendapatkan bantuan.
5. Beberapa sekolah diliburkan. Fasum banyak rusak dan jebol. Termasuk Islamic Centre, dll.
6. Ketua DPD Ust Ahmad Sidiq sudah ke Siberut. 
7. Ada 100 KK terdampak.
8. Pengurus DPC PKS yang jadi korban 10 orang sudah dibantu dengan beras 10 kg masing-masing.

Komentar

Postingan Populer